BANJARMASIN – Tampil keren dan totalitas, Auditorium Mastur Jahri di Kampus 1 disulap layaknya galeri. Videotron besar pun di pasang sebagai latar, sekaligus menampilkan isi pidato komprehensif Rektor. Melihat totalitas UIN Antasari, Asesor mendorong agar bisa meraih akreditasi yang lebih tinggi dari sekadar Unggul, yakni Internasional.
Dalam kesempatan yang singkat ini, izinkan saya hanya menyoroti tiga hal yang kiranya unik di UIN Antasari.
BANJARMASIN – Tampil semangat di awal pekan, Senin (11/10/24), pegawai di lingkungan Rektorat UIN Antasari berbaris rapi dengan wajah ceria, di Halaman Gedung Pusat Sumber Belajar Kampus 1, mengikuti apel mingguan sekaligus memperingati momentum Hari Pahlawan.
HULU SUNGAI TENGAH – Pusat Kajian Banjar dan Melayu (PKBM) pada Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M), melanjutkan Rihlah Ulama 2024, yang kali ini bersilaturahmi ke Pegunungan Meratus untuk edisi kedua, dengan sowan ke Tuan Guru Haji Muhammad Arsyad, Sabtu (09/11/2024).
Berikut kami sampaikan Pengumuman Hasil Seleksi Tahap Akhir Mahasiswa Penerima Beasiswa Kartu Indonesia Pintar Pengumuman Hasil Seleksi Tahap Akhir Mahasiswa Penerima Beasiswa KIP
BANJARBARU – Program Studi Pendidikan Matematika (PMTK) menjalani asesmen lapangan akreditasi prodi selama 2 hari, dari Jumat (8/11/2024) sampai dengan Sabtu (9/11). Kegiatan ini dipusatkan di Gedung Perkuliahan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) di Kampus 2, Banjarbaru.
BANJARMASIN – Serius menghadapi reakreditasi, pengelola Program Studi Studi Agama-Agama (SAA) Fakultas Ushuluddin dan Humaniora (FUH) melaksanakan Workshop Pendampingan Akreditasi selama dua hari, Kamis–Jumat, 7 s.d. 8 November 2024, di Ruang Munaqasyah FUH, Kampus 1.
BANJARBARU – Sebanyak 35 Generasi Baru Indonesia (GenBI) Komisariat UIN Antasari Banjarmasin berpartisipasi aktif pada gelaran “Sertifikasi Sosial Media Marketing” yang diprakarsai oleh Kantor Perwakilan …
BANJARMASIN – Jelang asesmen lapangan akreditasi perguruan tinggi (APT), Universitas Islam Negeri Antasari menggelar simulasi, mengundang Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Dr. Helmi Syaifuddin, M.Fil.I., dari UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.
BANJARMASIN – Tim Organisasi Kepegawaian dan Hukum (OKH) UIN Antasari melaksanakan Uji Kompetensi dan Pemetaan Jabatan Fungsional Umum (JFU) dan Jabatan Fungsional Tertentu (JFT) Tahun 2024. Kegiatan ini dilaksanakan tiga hari berturut-turut, Senin–Rabu, 4 s.d. 5 November.