Berita Universitas

Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Misykat
Sungai Kearifan
Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21
2025-12-13
LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »
Sungai Kearifan
Puasa sebagai Pengendalian Diri
2024-03-17
Ramadhan tiba. Suka-cita masyarakat menyambut bulan ini diekspresikan di mana-mana; lewat ucapan “Selamat berpuasa”, “Ramadhān mubārak”, “Ramadhān karīm”, dan sebagainya. Kita kini berpuasa; dari anak...
Read More »
Generasi Milenial Di Era Society 5.0 Dalam Bingkai Rahmatan Lil Alamin
2020-08-12
Oleh : Naita Novia Sari Saat ini hadirnya generasi milenial adalah sunnatullah, munculnya generasi ini sebagai akibat kemajuan sains dan teknologi. Generasi milenial adalah generasi...
Read More »
Memaknai Ukhuwah Wathaniyyah Bagi Warga Negara Indonesia
2020-07-23
Oleh : Elida Mahriani Seperti yang diketahui bahwa Indonesia merupakan bangsa yang besar yang terdiri dari berbagai agama, suku, adat-istiadat dan bahasa daerah yang masing-masing...
Read More »
Bekerja Sebagai Sendi Dalam Kehidupan
2019-07-31
Oleh: Sri Anafarhanah, MSI* Sayup-sayup sang mentari mulai menampakkan dirinya dengan sedikit malu ketika mega-mega merah mulai memudar dan akhirnya lenyap seiring dengan munculnya cahaya...
Read More »
Tantangan dan Tawaran Solusi Membangun Budaya Ushuli di Era Modern
2019-08-06
Oleh : Wahyudi Ibnu Yusuf* Ijtihad adalah satu-satunya metode syar’i untuk menentukan status hukum atas suatu perbuatan dan benda. Seorang Mujtahid haruslah memiliki kualifikasi dan...
Read More »
Konflik Persoalan Hidup Tiada Akhir
2018-07-09
Jika konflik sosial itu berbahaya, maka konflik batin lebih berbahaya. Oleh karena itu, berhati-hatilah terhadap konflik batin yang belum terselesaikan.
Read More »
Manajemen Waktu Menurut Islam
2019-08-27
Oleh: Wardani* Yang dimaksud dengan “manejemen waktu” dalam pengertian sederhana adalah “mengatur waktu”. Manajemen pada prinsipnya adalah mengatur, mengorganisasikan, atau memanfaatkan waktu dengan sebaik-baiknya untuk...
Read More »
COVID-19 dan Toleransi Antar Umat Beragama
2020-05-05
Oleh : Sitti Rahmasari* Corona Virus Desease (COVID-19) berasal dari negara tirai bambu, namun bisa menginfeksi semua orang di dunia tak terkecuali Indonesia. Menurut Pusat...
Read More »
Arif dalam Memaknai Amr Ma’ruf dan Nahy Munkar
2020-06-29
Oleh : Dr. Wardani* Amr ma`ruf artinya menyuruh orang lain untuk melakukan kebaikan, “berdakwah”, atau mengkomunikasikan ajaran-ajaran Islam kepada orang lain. Sedangkan, nahy munkar berarti...
Read More »




