PENGUMUMAN Berikut kami lampirkan Pengumuman Pelaksanaan Wisuda Sarjana ke-80 dan Pascasarjana ke-50 UIN Antasari Banjarmasin Pendaftaran Wisuda Sarjana ke -80
Mengkhawatirkannya jumlah kasus korupsi di Indonesia, turut menjadi perhatian Rektor UIN Antasari Prof. Dr. H. Mujiburrahman, M.A. Sayangnya tegas Rektor, yang terseret kebanyakan lulusan perguruan tinggi. Padahal, menurut Prof. Dr. H. Mujiburrahman, M.A., seorang sarjana mestinya memberikan contoh yang baik terhadap masyarakat.
Wakil Rektor Bidang Akademik dan Pengembangan Lembaga Dr. Hj. Nida Mufidah, M.Pd., saat menyampaikan laporannya mengatakan, pada Upacara Wisuda Sarjana ke-78, Wisuda Magister dan Doktor ke-48 hari ini (25/11/2023), lulusan UIN Antasari Banjarmasin sejak berdiri pada tahun 1964 sudah berjumlah 30.858 orang.
Antre memasuki Gedung Serbaguna Kampus 2, para orang tua peserta Upacara Wisuda Sarjana ke-77, Magister dan Doktor ke-47 pun merasakan fasilitas refresentatif UIN Antasari ini, yang banyak mengabadikannya dengan video, swafoto, hingga live streaming
“Putri Aulia Alfida Husna, S.Pd. Binti Elpianur Achmad”, nama itu membahana disebutkan, saat Upacara Wisudawan Sarjana ke-77 dan Wisuda Magister dan Doktor ke-47, di Gedung Serba Guna Kampus 2, Sabtu (16/09/2023).
BANJARBARU – Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin terus berupaya mewujudkan visi “Unggul dan Berakhlak”, agar para lulusan dapat menjadi insan bermanfaat bagi banyak orang. Hal …
Rektor memberikan penghargaan kepada dosen berprestasi internasional Muhammad Iqbal, Ph.D. (Foto:Humas) BANJARBARU – Peringatan Dies Natalis ke-58 Universitas Islam Negeri Antasari berlangsung penuh penghargaan, atas …
Panji Ansari, S.Ag. Bin Asmadi, S.A.P. terharu saat momen bahagia di Wisuda UIN Antasari Agustus 2022 (Foto:Humas/Yulida Rifani) BANJARBARU – Wisuda Sarjana ke-73 dan Magister …
Hj. Noorlaila, Ibunda Almarhumah Latifah, tak kuasa membendung air mata, saat mau menerimakan ijazah anaknya (Foto:Humas/Yulida Rifani) BANJARBARU – Wisuda yang biasanya diisi momen bahagia, …
Rektor UIN Antasari Prof. Dr. H. Mujiburrahman, M.A. saat memberikan sambutannya di gedung baru (Foto:Humas/Yulida Rifani) BANJARBARU – Ada cerita penuh hikmah dari Rektor Universitas …