HULU SUNGAI TENGAH – Salah satu program Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) adalah Kuliah Kerja Nyata (KKN). Di antara lokasi penempatan KKN adalah di Rumah Tahanan (Rutan), untuk memberikan pengajaran agama, dan yang terlebih penting memberikan motivasi bagi warga binaan agar terus mempunyai semangat melanjutkan hidup dan tidak berputus asa.
HULU SUNGAI TENGAH – Masih dalam rangka Pesantren Ramadan yang menjadi program mahasiswa kuliah kerja nyata Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin, kegiatan kembali berlanjut di pekan kedua, yaitu pembelajaran “Pengelolaan Emosi” kepada warga binaan pemasyarakatan (WBP), di Aula Serbaguna Rutan Kelas II B Barabai, Senin (25/03/2024).
HULU SUNGAI TENGAH – Masih dalam rangka Pesantren Ramadan yang menjadi program mahasiswa kuliah kerja nyata Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin. Kegiatan tersebut kembali berlanjut dan dilaksanakan dengan pembelajaran Bahasa Arab kepada warga binaan pemasyarakatan (WBP), di Aula Serbaguna Rutan Kelas II B Barabai, Rabu (20/03/2024).
HULU SUNGAI TENGAH – Rumah Tahanan Kelas IIB Barabai menggelar pembukaan Pesantren Ramadan bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP) di Aula Serbaguna, Sabtu (16/03/2024).
HULU SUNGAI TENGAH – Dalam rangka memberikan pembinaan bagi warga binaan pemasyarakatan yang semakin komprehensif, Rutan Kelas IIB Barabai bersinergi dengan UIN Antasari menyelenggarakan Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa di Rutan Barabai selama Ramadan. Pembukaan kegiatan dilaksankan di Aula Serbaguna, Sabtu (09/03).
Berpeci, mengenakan sarung, layaknya santri, warga binaan Rutan Kelas IIB Barabai berbaris rapi di depan aula. Mereka pun melantunkan selawat _Thola’al Badru Alaina,_ menyambut kedatangan rombongan UIN Antasari Banjarmasin yang dipimpin Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Kerja Sama Dr. Irfan Noor, M.Hum.