BANJARBARU – Perjanjian Kinerja (Perkin) 2024 ditandatangani jajaran pimpinan UIN Antasari, termasuk Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kelembagaan Dr. Hj. Nida Mufidah, M.Pd. Lewat program yang direncanakan, pihaknya bersiap melakukan pembukaan prodi eksak murni, sebagai langkah menuju wujudnya Fakultas Sains dan Teknologi (Saintek).
BANJARMASIN – Hujan deras masih mengguyur Banjarmasin dan sekitarnya, termasuk di lingkungan kampus UIN Antasari. Derap langkah Rektor Prof. Dr. H. Mujiburrahman, M.A. dan pejabat lainnya memasuki Aula Zafry Zamzam, Lantai 3 Gedung Rektorat Kampus 1.
BANJARMASIN – Untuk menghadirkan perkuliahan yang lebih berkualitas, Pimpinan UIN Antasari sepakat akan menggelar sertifikasi fikih politik bagi para dosen, yang dipersiapkan mengisi sejumlah mata kuliah, di antaranya Pancasila dan Kewarganegaraan.
(Rektor UIN Antasari menyaksikan penandatanganan para pejabat Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam. Foto Humas/Hadi Rustami) BANJARMASIN – Universitas Islam Negeri Antasari di kepemimpinan Rektor Prof. …