HULU SUNGAI TENGAH – Hujan gerimis mengguyur Kota Banjarmasin dan sekitarnya. Cuaca yang menantang ditambah suasana di penghujung Ramadan yang akan memasuki masa libur lebaran, tidak menyurutkan langkah serta niat tim sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) untuk kembali melaksanakan kegiatan “UIN Goes to School 2024”. Rabu (03/04), rombongan berangkat ke Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST) dan Balangan dalam rangka sosialisasi ke beberapa sekolah.
HULU SUNGAI SELATAN – Waktu belum sempurna menunjuk angka pukul 08.00 pagi. Gerimis masih mengguyur Kota Kandangan, Kamis (7/3/24). Rombongan sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) …
TAPIN – Suasana nyaman dan asri karena pepohonan yang rindang dirasakan rombongan sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) UIN Antasari, ketika memasuki pintu gerbang MAN 1 Tapin, Rabu (06/03/2024). Kunjungan ini merupakan program “UIN Antasari Goes to School 2024.”
BANJARMASIN – Sebanyak 3 buah bus terparkir di depan gedung PTSP UIN Antasari Banjarmasin pada Rabu (21/02/2024). Bus tersebut dimuati oleh rombongan SMA IT Qardhan …
Ramai warga berdatangan, dari kalangan disabilitas, duafa, anak yatim, hingga kalangan membutuhkan lainnya. Semuanya pun berbahagia, dari rangkaian kegiatan sosial kepolisian, yang difasilitasi UIN Antasari.
Berlinang air mata, sontak suasana lorong sepi Kantor Akademik dan Kemahasiswaan (Mikwa) berlangsung haru. Cerita perjuangan penuh liku Rizki Ananda usai ditinggal ayahnya saat balita, membuka sesi wawancara di seleksi penerimaan beasiswa. Nurrizky Novita Wardhani, S.Kom., M.I.Kom. yang menjadi petugas turut mendengarkan dengan tabah dan saksama.
Rektor UIN Antasari Prof. Dr. H. Mujiburrahman, M.A. saat menjadi pembina apel gabungan pegawai, 03 April 2023 (Foto:Humas/Yulida Rifani) BANJARMASIN – Hasil Seleksi Prestasi Akademik …