BANJARMASIN – Pusat Hubungan Masyarakat dan Keterbukaan Informasi (Pushakin) kembali menggelar kegiatan di 2024. Kali ini bertajuk “Pengembangan Kompetensi: Strategi Promosi, Publikasi, dan Dokumentasi Kampus”, mendatangkan narasumber berkompeten, yakni Anjar Wulandari, S.Sos. yang merupakan Koordinator Peliputan Berita Banjarmasin Post, dan Arafat Alhally, M.M., yang dikenal sebagai Dosen Politeknik Banjarmasin juga Presenter TVRI Kalimantan Selatan.
BANJARMASIN – Ruang Pusat Penerbitan, Rumah Jurnal, dan HKI (PRJHKI) ramai dikunjungi oleh para pengelola jurnal UIN Antasari Banjarmasin, yang siap untuk melakukan diskusi. Kali ini merupakan rangkaian akhir dari rentetan panjang diskusi dwimingguan yang rutin digelar oleh Pusat PRJHKI.
BOGOR – Kementerian Agama menggelar Rapat Kerja Nasional, 15–17 November 2024, di Bogor, Jawa Barat. Menag Prof. Dr. H. Nasaruddin Umar, M.A. m
BANJARBARU – Ratusan pria dan wanita berbaju putih lengan panjang, di sisi kirinya terikat pita hijau, memadati kawasan Gedung Auditorium K.H Idham Chalid, Kawasan Kompleks …
BANJARMASIN – “Apakah UIN Antasari menerima mahasiswa nonmuslim?” Pertanyaan tersebut muncul dari salah satu siswa Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Batu Ampar, Kabupaten Tanah Laut, yang melaksanakan Campus Tour, Rabu (16/10/24).
BANJARMASIN – Mendadak Tim Program Jejak Islam TVRI Kalimantan Selatan tiba di Gedung Rektorat Kampus 1. Ternyata, rombongan ini ingin meninjau studio siniar (podcast), usai rekaman video bersama Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Dr. H. Sukarni, M.Ag., yang menceritakan perkembangan dakwah sudah merambah ke arah multimedia, bahkan tambahnya, UIN Antasari sudah memiliki studi siniar yang aktif menayangkan konten. Mendengar hal tersebut, kru TVRI tergugah untuk meninjau studio siniar yang disebutkan.
HINAS KIRI – Setelah lakukan monitoring ke Desa Tandilang RT 01–05, Siti Muflichah, Ph.D. (Koordinator Pusat Penerbitan dan Rumah Jurnal dan HKI), Noor Hasanah, MA. (Koordinator Pusat Humas dan Keterbukaan Informasi), Yokke Andini, M.Pd. (Dosen/Staf pada Pusat Penerbitan dan Rumah Jurnal dan HKI), Baiti Rahmi, S.Kom (Staf Pusat Humas dan Keterbukaan Informasi), dan Miftahuddin (Staf pada Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat), bergerak ke Desa Hinas Kiri.
TANDILANG – Sabtu (28/9/2024), pasca kunjungan monitoring ke Desa Tandilang RT 01–03, rombongan tim yang terdiri dari Siti Muflichah, Ph.D. (Koordinator Pusat Penerbitan dan Rumah Jurnal dan HKI), Noor Hasanah, MA. (Koordinator Pusat Humas dan Keterbukaan Informasi), Yokke Andini, M.Pd. (Dosen/Staf pada Pusat Penerbitan dan Rumah Jurnal dan HKI), Baiti Rahmi, S.Kom (Staf Pusat Humas dan Keterbukaan Informasi), dan Miftahuddin (Staf pada Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat), melanjutkan rute ke RT 04–05.
TANDILANG – Sabtu (28/9/2024), sejak Subuh, tim monitoring KKN UIN Antasari ke Kecamatan Batang Alai Timur, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, telah siap berangkat dari Kampus 1 Banjarmasin. Monitoring dilakukan sebagai bagian dari upaya mengontrol dan mengevaluasi program KKN yang telah dilaksanakan oleh para mahasiswa/i. Di samping itu, juga merupakan ajang kunjungan kepada para tokoh masyarakat di desa tersebut.
BANJARBARU – “Saya harus menjadi sarjana! Mama saya lulusan SMP dan abah saya lulusan SD,” demikian ungkap Muhammad Faqih Mukaddam, sarjana Prodi Pendidikan Agama Islam angkatan tahun 2020 (21/9/2024).