BANJARBARU – Setiap momen selalu layak untuk diabadikan, apalagi saat yang tidak akan terulang lagi seperti pada Sabtu (21/9/2024), Ketika Wisuda Sarjana ke-82 dan ke-83 serta Wisuda Pascarjana ke-52 dan ke-53 UIN Antasari, yang bertempat di kampus 2.
Menaiki mobil, Rektor Prof. Dr. H. Mujiburrahman M.A. menuju sisi timur Kampus 2. Di situ sudah berdiri kokoh memanjang dinding panel beton lengkap dengan pintu dorong besi. Tembok ini pun mengelilingi area kampus 2 sepanjang 2 kilo meter lebih.
Ceria para peserta UM-PTKIN 2023 UIN Antasari usai mengikuti ujian (tangkapan layar video TikTok) BANJARBARU – Tersenyum lepas, saling bercanda, para peserta serasa lega usai …
Rahmadiansyah (kanan) saat mengantar ponakannya dari Balikpapan mengikuti UM-PTKIN 2023 di Kampus 2 UIN Antasari (Foto:Humas/Achmad Magfur) BANJARBARU – Panjang perjalanan keluarga Amelia menuju Kampus …
Perencanaan penataan kampus 2 akan ada area arboretrum (Foto:Humas/Achmad Magfur) BANJARMASIN – Terkagum-kagum para pimpinan unit kerja di lingkungan UIN Antasari, saat melihat presentasi penataan …