BALANGAN – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin melakukan kegiatan pengenalan Bahasa Arab dan Inggris di TK Negeri Al-Ikhlas, Desa Panimbaan, Kecamatan Juai, Kabupaten Balangan, Senin (14/10/2024).
Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kelembagaan Dr. Hj. Nida Mufidah, M.Pd. berkesempatan melakukan monitor dan evaluasi (monev) KKN di Kabupaten Balangan, Sabtu (21/10/2023).