BANJARMASIN – Hujan yang turun sejak kemarin masih menyisakan gerimis hingga pagi. Mentari pun seakan enggan menampakkan diri. Namun pimpinan dan pegawai di lingkungan Rektorat UIN Antasari dengan penuh semangat telah berbaris di Halaman Gedung Pusat Sumber Belajar, untuk mengikuti Apel Mingguan yang dilaksanakan Senin (18/3/2024), bertepatan dengan 7 Ramadan 1445 H.
BANJARMASIN – Langit cerah menghiasi pagi hari di Kota Banjarmasin dan sekitarnya. Dengan penuh semangat dan antusias, ratusan karyawan Rektorat UIN Antasari telah berbaris di halaman Gedung Pusat Sumber Belajar (PSB). Mereka mengikuti Apel Mingguan yang dilaksanakan Senin (26/02/2024).
BANJARMASIN – Ibadah puasa tinggal satu bulan lagi, untuk itu Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) sedang menyiapkan Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) edisi Ramadan 1445 H, guna membantu masyarakat menjalani momen istimewa tersebut.
Sejak awal tahun, para pegawai di UIN Antasari disibukkan dengan pengisian E-Kinerja, sebagai bentuk adaptasi terhadap peraturan baru, yang diyakini Wakil Rektor Bidang Administrasi Umum, Perencanaan, dan Keuangan (AUPK) Dr. H. Akhmad Sagir, M.Ag. akan berdampak terhadap perbaikan, termasuk rencana perubahan menuju Badan Layanan Umum.
Republik Indonesia akan menjalani Pemilihan Presiden di 2024. Masa jabatan pimpinan negara pun akan berakhir di 20 Oktober nanti. Oleh karena itu, Drs. H. Saifi, M.Pd., Kepala Biro Administrasi Akademik, Kemahasiswaan, dan Kerja Sama baru, mengajak para pegawai UIN Antasari bersiap menghadapinya, termasuk dalam hal kematangan rencana serapan anggaran.
Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kelembagaan Dr. Hj. Nida Mufidah, M.Pd., saat menjadi pembina apel (Foto:Humas/Hadi Rustami) BANJARMASIN – Terus berkembangnya Universitas Islam Negeri Antasari, …
Gedung Serba Guna Kampus 2 UIN Antasari di Banjarbaru. Foto: Humas/Hadi Rustami (09 Juli 2022) BANJARMASIN – Gelaran Wisuda Sarjana ke-73 dan Pascasarjana ke-43, dipastikan …