Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Saling Memberi Hadiah, Wujud Moderasi Agama

Oleh  :  Wiwik Agustinaningsih* Adil dan berimbang, dou prinsip dasar moderasi beragama. Demikian yang tertulis dalam kajian konseptual moderasi beragama yang diterbitkan oleh Kementerian Agama...
Read More »
Reviu buku Pendidikan Era Digital oleh Ihda Ihromi

UIN Antasari Menjawab Tantangan Global di Era Digital

Segenap impian, harapan, usaha dan doa yang terus menyertai sepanjang perjalanan penulis sebagai Rektor UIN Antasari membuat pembaca terkesima dan semakin memahami betapa besar kesungguhan...
Read More »
Prof. Dr. Syaugi Mubarak, M.A., M.A., CIIQA, Guru Besar UIN Antasari (Desain oleh Ananda Shafira Triadi) oke (1)

Sembilan di Antara Sepuluh

Dalam beberapa hari ini media disuguhkan dengan berita yang membuat hati miris membacanya, yaitu tentang banyaknya pengangguran anak muda generasi Z yang mencapai angka 9,9...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish24 - header

Kritik Perguruan Tinggi: Sebuah Refleksi Pendidikan dan Kehidupan

Kebanyakan orang tua meminta kita untuk menjadi orang yang pintar, rajin dalam kelas dengan mengerjakan semua tugas. Tujuannya untuk mendapatkan nilai tertinggi. Supaya apa? Pasti...
Read More »

Aneka Seni di Bahana

Tergabung dalam Sanggar Bahana Antasari IAIN Antasari Banjarmasin, mahasiswa yang menjadi komunitas seni di UKM itu, sangat merasakan manfaat bagi diri pribadi. Arief Rahman Heriansyah,...
Read More »
Reviu Buku Terbaru Rektor UIN Antasari oleh Firqah Annajiyah Mansyuroh

Menavigasi Aliran Perubahan: Prof Mujib dan Sungai Ilmu di UIN Antasari

Tercengang adalah reaksi yang tidak saya lebih-lebihkan saat membaca buku penuh kejujuran yang ditulis oleh Prof. Mujib. Pasalnya, saya berekspektasi membaca tentang bagaimana pendidikan di...
Read More »
Sungai

Lomba Untuk PAUD ?

Oleh: Ika Irayana, M.Pd.* Saat ini Lomba untuk anak usia dini adalah sesuatu yang sangat hits dan marak di laksanakan. Berbagai bentuk perlombaan di adakan...
Read More »
Sungai

Media Sosial dan Kamuflase Kebahagiaan

Oleh: Afifah Linda Sari* Pernahkah terjebak akan tampilan fisik seseorang yang terlihat rupawan dengan pribadi yang menawan hingga kemudian sosoknya menjadi figur dan trend yang...
Read More »
Sungai

Nilai-nilai Pendidikan Kemasyarakatan dalam Bingkai Modernitas

Oleh: Anwar Hafidzi*    Christian Maier dari University of Bamberg berpendapat bahwa pada abad ke-21 ini, perkembangan keilmuan dan teknologi sudah menjerat kepribadian manusia yang...
Read More »