
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Iklan … Madu atau Racun ?
2018-11-05
Selain permasalahan kejujuran yang dimiliki oleh penjual ataupun pemasang iklan, kadang terjadi persaingan antar produk yang secara terang-terangan disisipkan pada konten iklan yang ditayangkan.
Read More »
Memaknai Ibadah Puasa di Tengah Pandemi COVID-19
2020-05-13
Oleh : Muhammad Zainal Abidin* Dalam sejarah dunia Islam, adanya wabah menular bukanlah hal yang baru. Potret ini dapat dilacak pada sejumlah karya yang dilahirkan...
Read More »
Di Balik Kata “Selamat”
2019-07-11
Oleh: Jamal Syarif* Hampir dapat dipastikan ketika seseorang berhasil mendapatkan sebuah jabatan atau kedudukan, masyarakat atau orang-orang di sekitarnya memberikan ucapan selamat kepada yang bersangkutan....
Read More »
Memaknai Memakmurkan Mesjid
2019-09-03
Oleh: Dzikri Nirwana* Masjid adalah tempat yang paling baik di muka bumi. Masjid adalah rumah Allah swt., tempat yang sangat mulia dan sangat utama untuk...
Read More »
Realisasi Tauhid Dalam Kehidupan
2019-06-24
Oleh: Abdullah Karim* Sebagai seorang muslim, kita dituntut untuk merealisasikan tauhid dalam kehidupan kita sehari-hari, karena tauhid merupakan ajaran dasar Islam yang di atasnya dibangun...
Read More »
Penelitian Ilmiah, Keulamaan, dan Izin Rasulullah
2024-09-20
Dalam diskusi buku Ensiklopedi Ulama Banjar Edisi 2024 di Pondok Pesantren Darul Hijrah Putri, salah seorang hadirin menyarankan agar peneliti memverifikasi apakah ulama yang dibahas...
Read More »
Islam dan Fenomena Hoax di Dunia Medsos
2018-08-23
Untuk menjadi pembaca yang cerdas, tetap tuntutannya kita harus memiliki budaya literasi yang bagus, dan memperbanyak bacaan, serta tidak menjadikan informasi di media sosial sebagai...
Read More »
Tantangan dan Tawaran Solusi Membangun Budaya Ushuli di Era Modern
2019-08-06
Oleh : Wahyudi Ibnu Yusuf* Ijtihad adalah satu-satunya metode syar’i untuk menentukan status hukum atas suatu perbuatan dan benda. Seorang Mujtahid haruslah memiliki kualifikasi dan...
Read More »
Arif dalam Memaknai Amr Ma’ruf dan Nahy Munkar
2020-06-29
Oleh : Dr. Wardani* Amr ma`ruf artinya menyuruh orang lain untuk melakukan kebaikan, “berdakwah”, atau mengkomunikasikan ajaran-ajaran Islam kepada orang lain. Sedangkan, nahy munkar berarti...
Read More »