Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Keluarga Benteng Utama Mencegah Radikalisme

Oleh : Tarwilah* Semakin maraknya paham radikal di tengah-tengah masyarakat, perlu mendapatkan perhatian yang serius dari semua kalangan, baik dari tokoh masyarakat, tokoh agama, pemerintah...
Read More »
Prof. Dr. Syaugi Mubarak, M.A., M.A., CIIQA, Guru Besar UIN Antasari (Desain oleh Ananda Shafira Triadi) oke (1)

Behind The Scene Akreditasi

"BERAPA sih jumlah prodi yang unggul?” tanya kolega saya sesama asesor Badan Akreditasi Nasional (BAN) Perguruan Tinggi (PT), saat secara bersama-sama dalam perjalanan melaksanakan tugas...
Read More »

Aneka Seni di Bahana

Tergabung dalam Sanggar Bahana Antasari IAIN Antasari Banjarmasin, mahasiswa yang menjadi komunitas seni di UKM itu, sangat merasakan manfaat bagi diri pribadi. Arief Rahman Heriansyah,...
Read More »
Sungai

Antara Dakwah Konvensional Dan Dakwah Media Daring

Oleh: Muhammad Arif Billah*   Beberapa waktu yang lalu, saya menyempatkan diri untuk ikut mendengarkan kuliah subuh ramadhan di mesjid lingkungan tempat  tinggal saya. Kuliah...
Read More »
Sungai

e-sport, Awal Mula Perang Akidah

Oleh: Wiwik Agustinaningsih*   Di café, para pemuda duduk berhadapan satu meja, dengan gadget masing-masing, saling adu mobile legends. Anak rewel di tempat umum, diberi...
Read More »
Reviu buku Pendidikan Era Digital oleh Ihda Ihromi

UIN Antasari Menjawab Tantangan Global di Era Digital

Segenap impian, harapan, usaha dan doa yang terus menyertai sepanjang perjalanan penulis sebagai Rektor UIN Antasari membuat pembaca terkesima dan semakin memahami betapa besar kesungguhan...
Read More »
Sungai

Syarat Moderasi Beragama

Oleh  :  Imadduddin* Kementerian Agama Republik Indonesia mendefinisikan moderasi beragama sebagai cara pandang, sikap dan perilaku di tengah-tengah di antara pilihan yang ektrem. Ekstrim yang...
Read More »
Sungai

Atas Nama Kasih dan Sayang

Oleh  :  Muqarramah Sulaiman Kurdi*   Bismillahirrahmanniirrahiim Dengan menyebut nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang Setiap muslim familiar dan mengerti maksud penggalan bacaan...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish18 - header

Pendidikan Yang (Belum) Mendidik

Pendidikan (Islam) masih mengalami kekaburan makna, sehingga apapun hasilnya selalu ditimpakan kepada pendidikan. Karenanya, Tafsir menilai bahwa umat Islam belum memiliki teori-teori pendidikan Islam yang...
Read More »