
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
I Don’t Want to Share The Spotlight
2019-01-04
Tak jauh beda dengan dunia hiburan, di dunia kerja kantoran, keadaan justru lebih buruk. Perilaku perundungan (bullying) yang biasanya marak ditemui pada remaja (yang juga...
Read More »
Sarjana Berkualitas Yang Dirindukan
2019-04-01
Sarjana dalam pergulatannya di dunia global memilki makna ganda (dua wajah) yang bertolak belakang tetapi dimaknai menjadi satu terma. Seperti dua sisi mata uang yang...
Read More »
Menjamurnya Sekolah Islam Dalam Mengembalikan Kejayaan Islam
2019-09-16
Oleh: Sitti Rahmasari* Islamic Golden Age, mungkin kita pernah mendengar istilah ini atau mungkin juga pernah membaca atau bahkan mempelajarinya. Jika kita bahasakan islamic...
Read More »
COVID-19 dan Toleransi Antar Umat Beragama
2020-05-05
Oleh : Sitti Rahmasari* Corona Virus Desease (COVID-19) berasal dari negara tirai bambu, namun bisa menginfeksi semua orang di dunia tak terkecuali Indonesia. Menurut Pusat...
Read More »
Puasa dan Al-Mahrûm
2024-03-15
Puasa dengan segudang nilai-nilai kemanusian dalam ajarannya memiliki peran penting untuk menghalau tragedi-tragedi seperti bunuh diri terulang kembali. Nilai-nilai filantropi dalam puasa sejatinya dapat mencegah...
Read More »
Nilai-nilai Pendidikan Kemasyarakatan dalam Bingkai Modernitas
2019-09-05
Oleh: Anwar Hafidzi* Christian Maier dari University of Bamberg berpendapat bahwa pada abad ke-21 ini, perkembangan keilmuan dan teknologi sudah menjerat kepribadian manusia yang...
Read More »
Wujud Sebenarnya Masjid Peradaban
2019-07-04
Oleh: Restu Khaliq* Lari-lari kecil dua anak yang masih usia balita disertai tawa riang mengiringi langkahku sholat maghrib berjamaah di masjid terdekat dengan rumah. Sembari...
Read More »
Sembilan di Antara Sepuluh
2024-05-21
Dalam beberapa hari ini media disuguhkan dengan berita yang membuat hati miris membacanya, yaitu tentang banyaknya pengangguran anak muda generasi Z yang mencapai angka 9,9...
Read More »
Prof Mujib, Puisi Rumi, dan Nyala Api
2024-05-13
Saat buku itu diluncurkan, masa kepemimpinan Prof Mujib tersisa kurang lebih 1,5 tahun (Mei 2024). Ketua LPM Prof. Dr. H. Syaugi Mubarak Seff, M.A., M.A.,...
Read More »