
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Maharagu Bahasa, Maharagu Budaya
2019-09-25
Oleh: Lukmana* “Kamu dari mana saja? Saya dari tadi kujuk-kujuk mencari kamu.” Sapa teman saya, yang ternyata sedari tadi ia disibukkan dengan mencari saya...
Read More »
Sikap Menghadapi Masa Sulit
2019-10-02
Oleh: Dzikri Nirwana* Dalam menjalani kehidupan ini, manusia pasti dihadapkan pada salah satu dari dua hal; kesenangan (yusrun), atau kesusahan (‘usrun). Dua hal ini...
Read More »
Reorientasi Pajak dan Hutang: Antara Kepentingan dan Kewajiban Negara
2019-01-03
Kemampuan pemerintah dalam membayar hutang juga perlu diperhatikan di tengah depresiasi rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS). Depresiasi kurs rupiah juga mengalami kenaikan terhadap dollar,...
Read More »
Ramadhan, Hadiah Yang Indah
2019-10-15
Oleh: Wahyudi Ibnu Yusuf* Apa perasaan anda jika mendapat hadiah yang indah dari orang yang dikasihi? Tentunya akan senang dan gembira. Itu perasaan yang...
Read More »
Membenci Vs Mencintai
2019-07-22
Oleh: Imadduddin* Sesungguhnya siapa saja yang mencintai seseorang karena orang tersebut menberinya sesuatu, maka dia tidaklah mencintai selain pemberian itu. Dan siapa yang mengatakan bahwa...
Read More »
Menjadi Manusia Terbaik
2019-09-09
Oleh: Hairul Hudaya* Rasulullah saw. bersabda yang artinya: “Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia yang lain’. Hadis ini diriwayatkan oleh al-Tabrani dalam Mu’jam...
Read More »
Hijrah Palsu
2020-08-21
Oleh : Noor Hasanah* Istilah hijrah tidaklah asing bagi masyarakat Muslim. Dalam Alquran kata hijrah disebutkan beberapa kali. Diantaranya QS. Al Baqarah [2] : 218,...
Read More »
Asian Games 2018 Sebagai Pemersatu Bangsa dan Negara
2018-09-15
Energy of Asia merupakan slogan Asian Games 2018 yang dibawa pada turnamen olahraga empat tahunan ini, artinya seluruh negara di Asia menyamakan persepsi menjaga solidaritas...
Read More »
Kolaborasi Antar Pemeluk Agama Dalam Melawan COVID-19
2020-05-11
Oleh : Ratna Kartika Irawati* Munculnya virus corona jenis baru yang awalnya diduga berasal dari kelelawar, membuat kepanikan tersendiri bagi umat manusia dari berbagai penjuru...
Read More »