Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish10 - header

Islam dan Fenomena Hoax di Dunia Medsos

Untuk menjadi pembaca yang cerdas, tetap tuntutannya kita harus memiliki budaya literasi yang bagus, dan memperbanyak bacaan, serta tidak menjadikan informasi di media sosial sebagai...
Read More »
Sungai

Atas Nama Kasih dan Sayang

Oleh  :  Muqarramah Sulaiman Kurdi*   Bismillahirrahmanniirrahiim Dengan menyebut nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang Setiap muslim familiar dan mengerti maksud penggalan bacaan...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish03 - header

Makna Idul Fitri Kembali ke Jati Diri Manusia

Hakikat Idul Fitri adalah hari kembalinya umat manusia pada keaslian fitrahnya yang merupakan akar penciptaan manusia.
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish28 - header

Mengembangkan Kecerdasan Sosial – Febrianawati Yusup

  MENGEMBANGKAN KECERDASAN SOSIAL: JANGAN HANYA INGIN DIMENGERTI, TAPI MENGERTILAH oleh: Febrianawati Yusup*   Saat mendengar kata kecerdasan sosial, pastilah kita sudah membayangkan tentang kecerdasan...
Read More »
Sungai

Menjadikan Ramadhan Sepanjang Tahun

Oleh: H. Masrawan* RAMADHAN adalah bulan istimewa, penuh keutamaan dan berkah. Itulah sebabnya dalam sebuah hadis Rasulullah SAW mengatakan, “Seandainya umat manusia mengetahui pahala ibadah...
Read More »
Sungai

Berbuat Baiklah Ke Semua Orang, Sekecil Apa Pun!

Oleh  :  Dr.Wardani*  Kita sering mendengar ungkapan “sedikit-sedikit, nanti jadi bukit”. Hal-hal besar tidak selalu lahir dari pekerjaan besar. Hal besar juga bisa lahir dari...
Read More »

Melawan Radikalisme Dengan GLS

Oleh  :  Ahmad Syawqi Isu radikalisme dalam kehidupan berbangsa dan bernegara selalu menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan. Radikalisme yang berarti paham atau aliran yang...
Read More »

Perempuan Juga Bisa!

Memperingati momentum Hari Kartini, IAIN Antasari memberdayakan perempuan di lingkungannya sebagai petugas Apel Bulan April 2014, yang dilaksanakan pada Kamis pagi (17/4/2014) di halaman PSB...
Read More »
Sungai

Melonggarkan Sekat-Sekat Pembatas Bermadzhab

Oleh  :  Dr. Wardani* Dalam ajaran agama kita, Islam, dikenal adanya ajaran yang berkaitan dengan keyakinan, ajaran amaliah peribadatan praktis, dan ajaran moral. Tiga hal...
Read More »