Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Wujud Sebenarnya Masjid Peradaban

Oleh: Restu Khaliq* Lari-lari kecil dua anak yang masih usia balita disertai tawa riang mengiringi langkahku sholat maghrib berjamaah di masjid terdekat dengan rumah. Sembari...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish14 - header

Nabi Ibrahim Sang Kekasih Allah: Lambang Citra Keimanan Sepanjang Masa

Sesungguhnya ayat-ayat al-Qur’an dan hadits-hadits lebih banyak porsinya membicarakan idealisme keluarga dan rumah tangga daripada bicara politik.
Read More »

Keberlanjutan Pimpinan

Nor Azmi dan Mujiburrahman resmi menjabat sebagai Ketua dan wakil DEMA IAIN Antasari Banjarmasin menggantikan ketua dan wakil sebelumnya yakni M Ridha dan Mujiburrahman. Pelantikan...
Read More »
Sungai

Bermedsos dengan Cerdas dan Berakhlak

Oleh: Helma Nuraini* Dunia internet menawarkan kebebasan untuk mengakses informasi, menyalurkan ekspresi dan mewujudkan kreasi. Melalui mesin pencari,  para pembelajar dimudahkan untuk mencari pengetahuan dari...
Read More »
Sungai

Jangan Bertakwa Setahun Sekali

Oleh: Miftah Faridh* Salah satu momen tahunan yang selalu menyedot perhatian umat Islam adalah tibanya bulan suci Ramadhan. setiap memasuki bulan puasa ini, ada nuansa...
Read More »
Prof. Dr. Syaugi Mubarak, M.A., M.A., CIIQA, Guru Besar UIN Antasari (Desain oleh Ananda Shafira Triadi) oke (1)

Sembilan di Antara Sepuluh

Dalam beberapa hari ini media disuguhkan dengan berita yang membuat hati miris membacanya, yaitu tentang banyaknya pengangguran anak muda generasi Z yang mencapai angka 9,9...
Read More »

Asyiknya di Taman Kampus

Kampus tidak hanya sebagai tempat belajar tapi juga bersosialisasi. Tak heran jika banyak mahasiswa tidak begitu saja pulang setelah kuliah di kelas selesai, beberapa di...
Read More »
Reviu Buku Terbaru Rektor UIN Antasari oleh Firqah Annajiyah Mansyuroh

Menavigasi Aliran Perubahan: Prof Mujib dan Sungai Ilmu di UIN Antasari

Tercengang adalah reaksi yang tidak saya lebih-lebihkan saat membaca buku penuh kejujuran yang ditulis oleh Prof. Mujib. Pasalnya, saya berekspektasi membaca tentang bagaimana pendidikan di...
Read More »
Sungai

Habis Hutan, Terbitlah Danau Habis Banjir, Terbitlah Kemarau

Oleh: Wardani*   “The end of Borneo’s tropical forest?” (Berakhirnya hutan tropis di Kalimantan?), sebuah artikel di halaman pertama Harian Herald Tribune, edisi Sabtu-Minggu-Senin, 29-30...
Read More »