
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Menjamurnya Sekolah Islam Dalam Mengembalikan Kejayaan Islam
2019-09-16
Oleh: Sitti Rahmasari* Islamic Golden Age, mungkin kita pernah mendengar istilah ini atau mungkin juga pernah membaca atau bahkan mempelajarinya. Jika kita bahasakan islamic...
Read More »
Menjadi T(M)enang
2018-08-27
Mereka yang tidak memiliki rasa tenang dalam hidupnya, tidak akan pernah menang dalam menjalani kehidupan.
Read More »
UIN Antasari Menjawab Tantangan Global di Era Digital
2024-05-26
Segenap impian, harapan, usaha dan doa yang terus menyertai sepanjang perjalanan penulis sebagai Rektor UIN Antasari membuat pembaca terkesima dan semakin memahami betapa besar kesungguhan...
Read More »
Puasa dan Al-Mahrûm
2024-03-15
Puasa dengan segudang nilai-nilai kemanusian dalam ajarannya memiliki peran penting untuk menghalau tragedi-tragedi seperti bunuh diri terulang kembali. Nilai-nilai filantropi dalam puasa sejatinya dapat mencegah...
Read More »
Memaknai Memakmurkan Mesjid
2019-09-03
Oleh: Dzikri Nirwana* Masjid adalah tempat yang paling baik di muka bumi. Masjid adalah rumah Allah swt., tempat yang sangat mulia dan sangat utama untuk...
Read More »
Filantropi Islam : Indahnya Berbagi dengan Sesama
2018-06-08
Filantropi Islam pada dasarnya adalah bentuk pemberian yang dilandasi oleh rasa cinta kasih (kasih sayang), sehingga orang yang memberi benar-benar akan merasakan indahnya tindakan memberi....
Read More »
Meditasi Jiwa (Cara Efektif Maksimalkan Kecerdasan Manusia) – Aulia Aziza
2019-04-28
MEDITASI JIWA: CARA EFEKTIF MAKSIMALKAN KECERDASAN MANUSIA oleh: Aulia Aziza* Selama ini banyak orang beranggapan bahwa cara efektif untuk menyegarkan pikiran atau untuk mendapatkan...
Read More »
Behind The Scene Akreditasi
2024-12-09
"BERAPA sih jumlah prodi yang unggul?” tanya kolega saya sesama asesor Badan Akreditasi Nasional (BAN) Perguruan Tinggi (PT), saat secara bersama-sama dalam perjalanan melaksanakan tugas...
Read More »
Arapaima Gigas Dan Perbankan Kita: Caplokisasi Asing Masih Berlanjut
2019-08-16
Oleh: Rimayanti* Bagi yang hobi mancing, dapat ikan itu cuma bonus, yang pasti dinikmati adalah keseruan mancingnya sendiri. Tapi kalau ikannya sepanjang 3 meter...
Read More »