Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Prof. Dr. Syaugi Mubarak, M.A., M.A., CIIQA, Guru Besar UIN Antasari (Desain oleh Ananda Shafira Triadi) oke (1)

Sembilan di Antara Sepuluh

Dalam beberapa hari ini media disuguhkan dengan berita yang membuat hati miris membacanya, yaitu tentang banyaknya pengangguran anak muda generasi Z yang mencapai angka 9,9...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish16 - header

Taktiknya Si Mr. Crack

Kecerdasan, ketenangan dan kegesitan Mr. Crack dalam menghadapi krisis perlu dicontoh oleh pemerintah saat ini, mengingat nilai tukar Rupiah yang hari ini sudah mencapai titik...
Read More »
Sungai

Syarat Moderasi Beragama

Oleh  :  Imadduddin* Kementerian Agama Republik Indonesia mendefinisikan moderasi beragama sebagai cara pandang, sikap dan perilaku di tengah-tengah di antara pilihan yang ektrem. Ekstrim yang...
Read More »
Sungai

Antara Muslimah dan Tren Busana

Oleh: Mufida Istati* Seringkali kita temui para pengunjung dari berbagai usia. Kelompok ibu-ibu, dewasa, remaja, anak-anak, dan grup keluarga menikmati akhir pekannya dengan mengunjungi pusat...
Read More »
Sungai

Air Bisa Mendengar

Oleh : Khairiatul Muna*  Beberapa pertanyaan yang menarik untuk diajukan dalam diskusi Islam dan Budaya banjar adalah: Pertama, Bagaimana Islam menyikapi suatu kebudayaan yang mungkin...
Read More »
Prof. Dr. Syaugi Mubarak, M.A., M.A., CIIQA, Guru Besar UIN Antasari (Desain oleh Ananda Shafira Triadi) oke (1)

Behind The Scene Akreditasi

"BERAPA sih jumlah prodi yang unggul?” tanya kolega saya sesama asesor Badan Akreditasi Nasional (BAN) Perguruan Tinggi (PT), saat secara bersama-sama dalam perjalanan melaksanakan tugas...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish20 - header

Fenomena Yang Disepelekan

Hal yang sudah berlaku umum dan dianggap sepele, seharusnya tidak ada dalam kamus keseharian kita sebagai seorang guru. Menjadi guru yang hanya mengejar evaluasi terbaik...
Read More »
Sungai

Bukan Pseudo Komunikasi

Oleh: Musyarrafah Sulaiman Kurdi*   “Dan saat kami membuka mulut, semoga kami bukan hanya berkata-kata dalam bahasa manusia, melainkan juga bahasa malaikat, yang menyatakan, “mukjizat...
Read More »
Sungai

Bermedsos dengan Cerdas dan Berakhlak

Oleh: Helma Nuraini* Dunia internet menawarkan kebebasan untuk mengakses informasi, menyalurkan ekspresi dan mewujudkan kreasi. Melalui mesin pencari,  para pembelajar dimudahkan untuk mencari pengetahuan dari...
Read More »