Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Kepatutan Zakat Fitrah Berupa Uang

Oleh: Firqah Annajiyah Mansyuroh*   Pada bulan Ramadan, ada zakat khusus yang harus dikeluarkan oleh umat Muslim yang berpuasa dengan tujuan membersihkan mereka dari ucapan...
Read More »
Sungai

Mengelola Perbedaan, Menuai Rahmat

Oleh: Wardani* Realitas umat kita ini beragam, tidak hanya suku-sukunya, melainkan juga agama-agamanya. Bahkan, dalam satu agama pun ada keragaman. Dalam agama Islam, ada aliran-aliran:...
Read More »
Sungai

Istikharah Ala Keluargaku

Oleh: Ahmad Muhajir, MA* Bagaimana caramu melaksanakan salat istikharah? Kawan-kawan akrab saya banyak yang menyampaikan pertanyaan ini. Rata-rata mereka tergugah untuk meminta petunjuk kepada Allah...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish02 - header

Filantropi Islam : Indahnya Berbagi dengan Sesama

Filantropi Islam pada dasarnya adalah bentuk pemberian yang dilandasi oleh rasa cinta kasih (kasih sayang), sehingga orang yang memberi benar-benar akan merasakan indahnya tindakan memberi....
Read More »
Sungai

Idul Fitri dan Masyarakat Muslim

Oleh: Ahmad Muradi* Setelah berlalu bulan ramadhan yang diyakini sebagai bulan yang penuh berkah sebab di dalamnya terdapat sumber motivasi yang luar biasa yang dijanjikan...
Read More »
Sungai

Memahami Petunjuk Alquran

Oleh: Abdullah Karim*   Untuk dapat mengikuti petunjuk-petunjuk Alquran, memang kita harus belajar kepada orang yang ahli atau punya kompetensi di bidang ilmu-ilmu Alquran. Karena...
Read More »
Ahmad Muhajir, Ph.D. saat menjadi narasumber (Foto:Humas/Jamal Ripani)

Mana Ulama Perempuannya?

Absennya ulama perempuan dalam daftar tokoh di Ensiklopedi Ulama Banjar Edisi 2024 menjadi topik hangat dalam diskusi buku yang berlangsung di Pondok Pesantren Darul Hijrah...
Read More »
Sungai

Kolaborasi Antar Pemeluk Agama Dalam Melawan COVID-19

Oleh  :  Ratna Kartika Irawati* Munculnya virus corona jenis baru yang awalnya diduga berasal dari kelelawar, membuat kepanikan tersendiri bagi umat manusia dari berbagai penjuru...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish17 - header

Iklan … Madu atau Racun ?

Selain permasalahan kejujuran yang dimiliki oleh penjual ataupun pemasang iklan, kadang terjadi persaingan antar produk yang secara terang-terangan disisipkan pada konten iklan yang ditayangkan.
Read More »