Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Kepatutan Zakat Fitrah Berupa Uang

Oleh: Firqah Annajiyah Mansyuroh*   Pada bulan Ramadan, ada zakat khusus yang harus dikeluarkan oleh umat Muslim yang berpuasa dengan tujuan membersihkan mereka dari ucapan...
Read More »
Sungai

Maharagu Bahasa, Maharagu Budaya

Oleh: Lukmana*    “Kamu dari mana saja? Saya dari tadi kujuk-kujuk mencari kamu.” Sapa teman saya, yang ternyata sedari tadi ia disibukkan dengan mencari saya...
Read More »
Sungai

Problematika Sungai di “Kota Seribu Sungai”

Problematika Sungai Di “Kota Seribu Sungai” (Solusi dari Kearifan Lokal Hingga Kearifan Religius) Oleh : Wardani* “Kembali ke alam” (back to nature) atau “kembali ke...
Read More »
Sungai

Antara Dakwah Konvensional Dan Dakwah Media Daring

Oleh: Muhammad Arif Billah*   Beberapa waktu yang lalu, saya menyempatkan diri untuk ikut mendengarkan kuliah subuh ramadhan di mesjid lingkungan tempat  tinggal saya. Kuliah...
Read More »
Testimoni reviu buku Pak Mujib oleh Bulkini

Prof Mujib, Puisi Rumi, dan Nyala Api

Saat buku itu diluncurkan, masa kepemimpinan Prof Mujib tersisa kurang lebih 1,5 tahun (Mei 2024). Ketua LPM Prof. Dr. H. Syaugi Mubarak Seff, M.A., M.A.,...
Read More »
Sungai

Habis Hutan, Terbitlah Danau Habis Banjir, Terbitlah Kemarau

Oleh: Wardani*   “The end of Borneo’s tropical forest?” (Berakhirnya hutan tropis di Kalimantan?), sebuah artikel di halaman pertama Harian Herald Tribune, edisi Sabtu-Minggu-Senin, 29-30...
Read More »
Toonapps Muhammad Zainal Abidin Ketua LP2M UIN Antasari (by Fira)

Memahami Perbedaan dalam Penentuan Hilal

Ramadhan 1445 H tahun ini ditandai dengan perbedaan dalam penentuan Hilal antara Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama (NU). Muhammadiyah sebagai representasi kalangan modernis Islam mengawali puasa...
Read More »
Sungai

Atas Nama Kasih dan Sayang

Oleh  :  Muqarramah Sulaiman Kurdi*   Bismillahirrahmanniirrahiim Dengan menyebut nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang Setiap muslim familiar dan mengerti maksud penggalan bacaan...
Read More »
Sungai

Syarat Moderasi Beragama

Oleh  :  Imadduddin* Kementerian Agama Republik Indonesia mendefinisikan moderasi beragama sebagai cara pandang, sikap dan perilaku di tengah-tengah di antara pilihan yang ektrem. Ekstrim yang...
Read More »