
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Membenci Vs Mencintai
2019-07-22
Oleh: Imadduddin* Sesungguhnya siapa saja yang mencintai seseorang karena orang tersebut menberinya sesuatu, maka dia tidaklah mencintai selain pemberian itu. Dan siapa yang mengatakan bahwa...
Read More »
Pluralisme Liberal Dibalik Al-Qur’an Dan Sila Pertama
2019-09-30
Oleh: M. Noor Aspihan* Kalau kita perhatikan asal kata pluralisme ialah istilah yang berhubungan dengan sebuah aliran filsafat, yang merupakan sistem berfikir guna diadu...
Read More »
Di Balik Kata “Selamat”
2019-07-11
Oleh: Jamal Syarif* Hampir dapat dipastikan ketika seseorang berhasil mendapatkan sebuah jabatan atau kedudukan, masyarakat atau orang-orang di sekitarnya memberikan ucapan selamat kepada yang bersangkutan....
Read More »
Saling Memberi Hadiah, Wujud Moderasi Agama
2020-10-15
Oleh : Wiwik Agustinaningsih* Adil dan berimbang, dou prinsip dasar moderasi beragama. Demikian yang tertulis dalam kajian konseptual moderasi beragama yang diterbitkan oleh Kementerian Agama...
Read More »
Taktiknya Si Mr. Crack
2018-10-12
Kecerdasan, ketenangan dan kegesitan Mr. Crack dalam menghadapi krisis perlu dicontoh oleh pemerintah saat ini, mengingat nilai tukar Rupiah yang hari ini sudah mencapai titik...
Read More »
Menjadi T(M)enang
2018-08-27
Mereka yang tidak memiliki rasa tenang dalam hidupnya, tidak akan pernah menang dalam menjalani kehidupan.
Read More »
Antara Dakwah Konvensional Dan Dakwah Media Daring
2019-09-27
Oleh: Muhammad Arif Billah* Beberapa waktu yang lalu, saya menyempatkan diri untuk ikut mendengarkan kuliah subuh ramadhan di mesjid lingkungan tempat tinggal saya. Kuliah...
Read More »
Bukan Pseudo Komunikasi
2019-11-04
Oleh: Musyarrafah Sulaiman Kurdi* “Dan saat kami membuka mulut, semoga kami bukan hanya berkata-kata dalam bahasa manusia, melainkan juga bahasa malaikat, yang menyatakan, “mukjizat...
Read More »
Menjadikan Ramadhan Sepanjang Tahun
2019-06-01
Oleh: H. Masrawan* RAMADHAN adalah bulan istimewa, penuh keutamaan dan berkah. Itulah sebabnya dalam sebuah hadis Rasulullah SAW mengatakan, “Seandainya umat manusia mengetahui pahala ibadah...
Read More »