
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Fenomena Yang Disepelekan
2018-12-17
Hal yang sudah berlaku umum dan dianggap sepele, seharusnya tidak ada dalam kamus keseharian kita sebagai seorang guru. Menjadi guru yang hanya mengejar evaluasi terbaik...
Read More »
Air Bisa Mendengar
2020-07-03
Oleh : Khairiatul Muna* Beberapa pertanyaan yang menarik untuk diajukan dalam diskusi Islam dan Budaya banjar adalah: Pertama, Bagaimana Islam menyikapi suatu kebudayaan yang mungkin...
Read More »
I Don’t Want to Share The Spotlight
2019-01-04
Tak jauh beda dengan dunia hiburan, di dunia kerja kantoran, keadaan justru lebih buruk. Perilaku perundungan (bullying) yang biasanya marak ditemui pada remaja (yang juga...
Read More »
Sadari Etika Curhat di Media Sosial
2019-07-17
Oleh: Yulia Hairina, M.Psi, Psikolog* Hari gini, siapa sih yang tidak pernah bersentuhan dengan media sosial? dari bangun tidur sampai mau tidur lagi, wajib hukumnya...
Read More »
Bekerja Sebagai Sendi Dalam Kehidupan
2019-07-31
Oleh: Sri Anafarhanah, MSI* Sayup-sayup sang mentari mulai menampakkan dirinya dengan sedikit malu ketika mega-mega merah mulai memudar dan akhirnya lenyap seiring dengan munculnya cahaya...
Read More »
Memaknai Hubbul Wathan dalam Keberagaman
2020-10-01
Oleh : Sri Anafarhanah* Hubbul Wathan atau cinta tanah air merupakan kewajiban bagi setiap warga negara yang bernaung di dalamnya. Mencintai negeri ini tidak...
Read More »
Keluarga Benteng Utama Mencegah Radikalisme
2020-06-23
Oleh : Tarwilah* Semakin maraknya paham radikal di tengah-tengah masyarakat, perlu mendapatkan perhatian yang serius dari semua kalangan, baik dari tokoh masyarakat, tokoh agama, pemerintah...
Read More »
Perempuan Juga Bisa!
2014-04-30
Memperingati momentum Hari Kartini, IAIN Antasari memberdayakan perempuan di lingkungannya sebagai petugas Apel Bulan April 2014, yang dilaksanakan pada Kamis pagi (17/4/2014) di halaman PSB...
Read More »
Saling Memberi Hadiah, Wujud Moderasi Agama
2020-10-15
Oleh : Wiwik Agustinaningsih* Adil dan berimbang, dou prinsip dasar moderasi beragama. Demikian yang tertulis dalam kajian konseptual moderasi beragama yang diterbitkan oleh Kementerian Agama...
Read More »