
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Wujud Sebenarnya Masjid Peradaban
2019-07-04
Oleh: Restu Khaliq* Lari-lari kecil dua anak yang masih usia balita disertai tawa riang mengiringi langkahku sholat maghrib berjamaah di masjid terdekat dengan rumah. Sembari...
Read More »
Mana Ulama Perempuannya?
2024-09-27
Absennya ulama perempuan dalam daftar tokoh di Ensiklopedi Ulama Banjar Edisi 2024 menjadi topik hangat dalam diskusi buku yang berlangsung di Pondok Pesantren Darul Hijrah...
Read More »
Aku, Ramadan, dan Idulfitri
2024-04-09
Dihitung dari 27 Ramadhan, tidak lama lagi Idul Fitri akan tiba. Hatiku tercabik-cabik, khawatir dan gundah bahwa hari itu akan tiba. Aku berharap agar hari...
Read More »
Pelangi Itu Indah
2018-07-20
Sebagai orang dewasa yang sudah pandai menggunakan logika, maka “Pelangi yang Indah” bukan lagi sekedar lagu semata, tetapi ia mengajarkan sebuah makna bahwa perbedaan itu...
Read More »
Menjadi Manusia Terbaik
2019-09-09
Oleh: Hairul Hudaya* Rasulullah saw. bersabda yang artinya: “Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia yang lain’. Hadis ini diriwayatkan oleh al-Tabrani dalam Mu’jam...
Read More »
Pendidikan Toilet Training Bagi Anak Usia Dini
2019-07-26
Oleh: Nuril Khasyi’in* Menjadi orang tua di era modern seperti saat ini mempunyai tantangan tersendiri. Kehidupan yang serba instan dan praktis tidak serta merta...
Read More »
Pendidikan Yang (Belum) Mendidik
2018-11-07
Pendidikan (Islam) masih mengalami kekaburan makna, sehingga apapun hasilnya selalu ditimpakan kepada pendidikan. Karenanya, Tafsir menilai bahwa umat Islam belum memiliki teori-teori pendidikan Islam yang...
Read More »
Aneka Seni di Bahana
2014-05-12
Tergabung dalam Sanggar Bahana Antasari IAIN Antasari Banjarmasin, mahasiswa yang menjadi komunitas seni di UKM itu, sangat merasakan manfaat bagi diri pribadi. Arief Rahman Heriansyah,...
Read More »
Si Penyebar HOAX? Si Kurang Malam Tidurnya dan Kurang Jauh Mainnya
2019-04-11
Si penyebar hoax biasanya akan meminta orang lain untuk menyebarkan dan memviralkan info hoax yang disebarkannya dengan iming-iming pahala, iming-iming bertambah pulsa, iming-iming baterai handphone...
Read More »