Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Pendidikan Toilet Training Bagi Anak Usia Dini

Oleh: Nuril Khasyi’in*           Menjadi orang tua di era modern seperti saat ini mempunyai tantangan tersendiri. Kehidupan yang serba instan dan praktis tidak serta merta...
Read More »
Sungai

Ayana Moon dan Muka Saya yang Haram

Oleh  :  Rimayanti* Korean wave yang telah di- embrace oleh seluruh dunia berkat dukungan gila- gilaan dari Pemerintah Korea Selatan sukses menginvasi semua sektor. Apapun...
Read More »
Sungai

Jangan Ajari Anak Menabung !

Oleh: Difi Dahliana, MEI*   Siapa di kelas ini yang rutin menabung ? Pertanyaan yang selalu sukses membuat kelas menjadi ramai, karena lebih banyak yang...
Read More »
Reviu Buku Terbaru Rektor UIN Antasari oleh Firqah Annajiyah Mansyuroh

Menavigasi Aliran Perubahan: Prof Mujib dan Sungai Ilmu di UIN Antasari

Tercengang adalah reaksi yang tidak saya lebih-lebihkan saat membaca buku penuh kejujuran yang ditulis oleh Prof. Mujib. Pasalnya, saya berekspektasi membaca tentang bagaimana pendidikan di...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish28 - header

Mengembangkan Kecerdasan Sosial – Febrianawati Yusup

  MENGEMBANGKAN KECERDASAN SOSIAL: JANGAN HANYA INGIN DIMENGERTI, TAPI MENGERTILAH oleh: Febrianawati Yusup*   Saat mendengar kata kecerdasan sosial, pastilah kita sudah membayangkan tentang kecerdasan...
Read More »
Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Puasa sebagai Pengendalian Diri

Ramadhan tiba. Suka-cita masyarakat menyambut bulan ini diekspresikan di mana-mana; lewat ucapan “Selamat berpuasa”, “Ramadhān mubārak”, “Ramadhān karīm”, dan sebagainya. Kita kini berpuasa; dari anak...
Read More »
Sungai

Pendidikan Berbasis Islam Menuju Saleh-Smart Kids

Oleh: Ratna Kartika Irawati* Dikutip dari detik.com, Azzalira Alayya Zahwa dan Alfi Fatimatuz Zahro merupakan siswa kelas X MIPA MAN 1 Kudus yang memperoleh juara...
Read More »
Sungai

Memaknai Ibadah Puasa di Tengah Pandemi COVID-19

Oleh  :  Muhammad Zainal Abidin* Dalam sejarah dunia Islam, adanya wabah menular bukanlah hal yang baru. Potret ini dapat dilacak pada sejumlah karya yang dilahirkan...
Read More »
Prof. Dr. Syaugi Mubarak, M.A., M.A., CIIQA, Guru Besar UIN Antasari (Desain oleh Ananda Shafira Triadi) oke (1)

Behind The Scene Akreditasi

"BERAPA sih jumlah prodi yang unggul?” tanya kolega saya sesama asesor Badan Akreditasi Nasional (BAN) Perguruan Tinggi (PT), saat secara bersama-sama dalam perjalanan melaksanakan tugas...
Read More »