Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish19 - header

Reorientasi Pajak dan Hutang: Antara Kepentingan dan Kewajiban Negara

Kemampuan pemerintah dalam membayar hutang juga perlu diperhatikan di tengah depresiasi rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS). Depresiasi kurs rupiah juga mengalami kenaikan terhadap dollar,...
Read More »
Sungai

Wujud Sebenarnya Masjid Peradaban

Oleh: Restu Khaliq* Lari-lari kecil dua anak yang masih usia balita disertai tawa riang mengiringi langkahku sholat maghrib berjamaah di masjid terdekat dengan rumah. Sembari...
Read More »
Sungai

Realisasi Tauhid Dalam Kehidupan

Oleh: Abdullah Karim* Sebagai seorang muslim, kita dituntut untuk merealisasikan tauhid dalam kehidupan kita sehari-hari, karena tauhid merupakan ajaran dasar Islam yang di atasnya dibangun...
Read More »
Sungai

Bermedsos dengan Cerdas dan Berakhlak

Oleh: Helma Nuraini* Dunia internet menawarkan kebebasan untuk mengakses informasi, menyalurkan ekspresi dan mewujudkan kreasi. Melalui mesin pencari,  para pembelajar dimudahkan untuk mencari pengetahuan dari...
Read More »
Sungai

Allah….Jauh atau Dekat?

Oleh: Muhammad Rusydi*   “Subhānallāh wal Ḥamdulillāh …”, dengan penuh khusyuk dan mata yang terlihat basah karena air mata guruku menutup pengajiannya tentang konsep tanzīh...
Read More »
Sungai

Islam Dan Moderasi Beragama

Oleh  :  Rabiatul Adawiah* Apa sih moderasi beragama itu? Untuk menjawab pertanyaan ini maka kita harus mengetahui makna dari moderasi itu sendiri. Moderasi berasal dari...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish07 - header(1)

Damai Itu Agung

Dengan adanya ukhuwah Islamiyah, ukhuwah wathaniyah, ukhuwah insaniyah diharapkan terciptanya rasa damai. Sebab, bukankah damai itu indah dan agung. Sebagaimana dimaklumi bahwa tujuan manusia sebagai...
Read More »
Sungai

Kebaikan Versus Keburukan

Oleh: Dr. Siti Aisyah, M.Ag.* Kebaikan dan keburukan adalah potensi yang ada pada setiap manusia. Nilai agama identik dengan kebaikan, sementara itu nilai keburukan identik...
Read More »
Sungai

Problematika Sungai di “Kota Seribu Sungai”

Problematika Sungai Di “Kota Seribu Sungai” (Solusi dari Kearifan Lokal Hingga Kearifan Religius) Oleh : Wardani* “Kembali ke alam” (back to nature) atau “kembali ke...
Read More »