Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Memaknai Ibadah Puasa di Tengah Pandemi COVID-19

Oleh  :  Muhammad Zainal Abidin* Dalam sejarah dunia Islam, adanya wabah menular bukanlah hal yang baru. Potret ini dapat dilacak pada sejumlah karya yang dilahirkan...
Read More »
Prof. Dr. Syaugi Mubarak, M.A., M.A., CIIQA, Guru Besar UIN Antasari (Desain oleh Ananda Shafira Triadi) oke (1)

Behind The Scene Akreditasi

"BERAPA sih jumlah prodi yang unggul?” tanya kolega saya sesama asesor Badan Akreditasi Nasional (BAN) Perguruan Tinggi (PT), saat secara bersama-sama dalam perjalanan melaksanakan tugas...
Read More »
Sungai

Busana Muslim: Antar Trend Dan Syariat Di Tengah Zaman Modern

Oleh: Muhammad Torieq Abdillah*   Sebagai negara yang mempunyai enam agama resmi, Indonesia juga memiliki beragam budaya, suku, bahasa, dan lain sebagainya. Tak dapat dipisahkan...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish11 - header

Menjadi T(M)enang

Mereka yang tidak memiliki rasa tenang dalam hidupnya, tidak akan pernah menang dalam menjalani kehidupan.        
Read More »
Sungai

Menjadikan Ramadhan Sepanjang Tahun

Oleh: H. Masrawan* RAMADHAN adalah bulan istimewa, penuh keutamaan dan berkah. Itulah sebabnya dalam sebuah hadis Rasulullah SAW mengatakan, “Seandainya umat manusia mengetahui pahala ibadah...
Read More »
Sungai

Menuntut Ilmu Dalam Horizon

Oleh: Muqarramah Sulaiman Kurdi*   “Non schole, sed vitae discimus” Seneca, dalam Epistulae morales ad Lucilium 106, 11–12   Secena the  Younger (4 SM-65) adalah...
Read More »
Reviu buku Pendidikan Era Digital oleh Ihda Ihromi

UIN Antasari Menjawab Tantangan Global di Era Digital

Segenap impian, harapan, usaha dan doa yang terus menyertai sepanjang perjalanan penulis sebagai Rektor UIN Antasari membuat pembaca terkesima dan semakin memahami betapa besar kesungguhan...
Read More »
Sungai

Bermedsos dengan Cerdas dan Berakhlak

Oleh: Helma Nuraini* Dunia internet menawarkan kebebasan untuk mengakses informasi, menyalurkan ekspresi dan mewujudkan kreasi. Melalui mesin pencari,  para pembelajar dimudahkan untuk mencari pengetahuan dari...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish18 - header

Pendidikan Yang (Belum) Mendidik

Pendidikan (Islam) masih mengalami kekaburan makna, sehingga apapun hasilnya selalu ditimpakan kepada pendidikan. Karenanya, Tafsir menilai bahwa umat Islam belum memiliki teori-teori pendidikan Islam yang...
Read More »