
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor






Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Moderasi Beragama Rahmat Semesta Bagi Lokalitas, Bangsa dan Dunia Global
2020-07-15
Oleh : M. Daud Yahya* Pada dasarnya normatif Islam itu sendiri punya watak wasathiyah, moderasi. Alquran menyebut ummatan wasathan (tengah, adil, pilihan. Lihat tafsir QS...
Read More »
Mana Ulama Perempuannya?
2024-09-27
Absennya ulama perempuan dalam daftar tokoh di Ensiklopedi Ulama Banjar Edisi 2024 menjadi topik hangat dalam diskusi buku yang berlangsung di Pondok Pesantren Darul Hijrah...
Read More »
Prof Mujib, Puisi Rumi, dan Nyala Api
2024-05-13
Saat buku itu diluncurkan, masa kepemimpinan Prof Mujib tersisa kurang lebih 1,5 tahun (Mei 2024). Ketua LPM Prof. Dr. H. Syaugi Mubarak Seff, M.A., M.A.,...
Read More »
Taktiknya Si Mr. Crack
2018-10-12
Kecerdasan, ketenangan dan kegesitan Mr. Crack dalam menghadapi krisis perlu dicontoh oleh pemerintah saat ini, mengingat nilai tukar Rupiah yang hari ini sudah mencapai titik...
Read More »
Menjadikan Ramadhan Sepanjang Tahun
2019-06-01
Oleh: H. Masrawan* RAMADHAN adalah bulan istimewa, penuh keutamaan dan berkah. Itulah sebabnya dalam sebuah hadis Rasulullah SAW mengatakan, “Seandainya umat manusia mengetahui pahala ibadah...
Read More »
Generasi Milenial Di Era Society 5.0 Dalam Bingkai Rahmatan Lil Alamin
2020-08-12
Oleh : Naita Novia Sari Saat ini hadirnya generasi milenial adalah sunnatullah, munculnya generasi ini sebagai akibat kemajuan sains dan teknologi. Generasi milenial adalah generasi...
Read More »
Mengelola Perbedaan, Menuai Rahmat
2019-06-20
Oleh: Wardani* Realitas umat kita ini beragam, tidak hanya suku-sukunya, melainkan juga agama-agamanya. Bahkan, dalam satu agama pun ada keragaman. Dalam agama Islam, ada aliran-aliran:...
Read More »
Kritik Perguruan Tinggi: Sebuah Refleksi Pendidikan dan Kehidupan
2019-03-05
Kebanyakan orang tua meminta kita untuk menjadi orang yang pintar, rajin dalam kelas dengan mengerjakan semua tugas. Tujuannya untuk mendapatkan nilai tertinggi. Supaya apa? Pasti...
Read More »
Menjadi Manusia Terbaik
2019-09-09
Oleh: Hairul Hudaya* Rasulullah saw. bersabda yang artinya: “Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia yang lain’. Hadis ini diriwayatkan oleh al-Tabrani dalam Mu’jam...
Read More »