Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Tantangan dan Tawaran Solusi Membangun Budaya Ushuli di Era Modern

Oleh : Wahyudi Ibnu Yusuf* Ijtihad adalah satu-satunya metode syar’i untuk menentukan status hukum atas suatu perbuatan dan benda. Seorang Mujtahid haruslah memiliki kualifikasi dan...
Read More »
Sungai

Pentingnya Membaca Dan Menulis Untuk Kemajuan

Oleh: Noor Hasanah, MA*  Riset yang dilakukan oleh UNESCO pada tahun 2016 menyebutkan bahwa Negara kita, Indonesia ini termasuk sebagai negara dengan minat baca yang...
Read More »
Sungai

Manajemen Waktu Menurut Islam

Oleh: Wardani* Yang dimaksud dengan “manejemen waktu” dalam pengertian sederhana adalah “mengatur waktu”. Manajemen pada prinsipnya adalah mengatur, mengorganisasikan, atau memanfaatkan waktu dengan sebaik-baiknya untuk...
Read More »
Sungai

Menjaga Asa Kaum Muda dari Ageisme

Oleh: Waluyo Satrio Adji*  Berikan saya 1000 orang tua niscaya akan saya cabut gunung semeru dari tempatnya, berikan saya 10 pemuda niscaya akan saya guncang...
Read More »
Sungai

Jangan Bertakwa Setahun Sekali

Oleh: Miftah Faridh* Salah satu momen tahunan yang selalu menyedot perhatian umat Islam adalah tibanya bulan suci Ramadhan. setiap memasuki bulan puasa ini, ada nuansa...
Read More »
Sungai

Membenci Vs Mencintai

Oleh: Imadduddin* Sesungguhnya siapa saja yang mencintai seseorang karena orang tersebut menberinya sesuatu, maka dia tidaklah mencintai selain pemberian itu. Dan siapa yang mengatakan bahwa...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish01 - header

Menaklukkan Sang “Pembajak”

Perlu kamu tau, saat marahmu memuncak, maka sesungguhnya otak warasmu sedang “terbajak”. Marah sedang “membajak” logika, sementara otakmu menjadi tumpul tak mampu berpikir dengan jernih.
Read More »
Sungai

Arapaima Gigas Dan Perbankan Kita: Caplokisasi Asing Masih Berlanjut

Oleh: Rimayanti*   Bagi yang hobi mancing, dapat ikan itu cuma bonus, yang pasti dinikmati adalah keseruan mancingnya sendiri. Tapi kalau ikannya sepanjang 3 meter...
Read More »
Sungai

Pendidikan Toilet Training Bagi Anak Usia Dini

Oleh: Nuril Khasyi’in*           Menjadi orang tua di era modern seperti saat ini mempunyai tantangan tersendiri. Kehidupan yang serba instan dan praktis tidak serta merta...
Read More »